Visi dan Misi

VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 02 SEMARANG

VISI

Religius, profesional, berkarakter.

MISI

  1. Menanamkan nilai-nilai agama melalui proses pendidikan dan pembiasaan taat dan patuh pada norma-norma agama.
  2. Menyelenggarakan pendidikan dengan internalisasi nilai-nilai agama dan berbasis akhlakul karimah.
  3. Menyelenggarakan pendidikan yang berorientasi pada kualitas akademik.
  4. Menyelenggarakan pendidikan yang berorientasi pada perubahan pola piker, sikap perilaku dan kepribadian yang lebih positif.
  5. Menyelenggarakan pendidikan berbasis kecakapan hidup dengan penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi.
  6. Membudayakan hidup sehat, bersih, indah, percaya diri, disiplin, menarik, jujur, peduli lingkungan sebagai karakteristik madrasah.
  7. Meningkatkan profesionalisme guru dan pegawai madrasah.